ANALISIS PENERIMAAN MAHASISWA TERHADAP APLIKASI MY UTDI MENGGUNAKAN METODE TAM (TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL)

ADDIN, HAITIL BOEL - 205610066 (2024) ANALISIS PENERIMAAN MAHASISWA TERHADAP APLIKASI MY UTDI MENGGUNAKAN METODE TAM (TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL). Skripsi thesis, Universitas Teknologi Digital Indonesia.

[img] Text (HALAMAN DEPAN)
1_205610066_HALAMAN_DEPAN.pdf - Published Version

Download (422kB)
[img] Text (BAB I)
2_205610066_BAB_I.pdf - Published Version

Download (184kB)
[img] Text (BAB II)
3_205610066_BAB_II.pdf - Published Version

Download (300kB)
[img] Text (BAB III)
4_205610066_BAB_III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (210kB)
[img] Text (BAB IV)
5_205610066_BAB_IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (565kB)
[img] Text (BAB V)
6_205610066_BAB_V.pdf - Published Version

Download (148kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
7_205610066_DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (123kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
8_205610066_LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Aplikasi merupakan salah satu sistem yang sangat membantu kehidupan kita dalam menjalankan dunia ini jika dapat di manfaatkan dengan baik, baik dalam dunia kerja ataupun kehidupan sehari hari. Salah satu aplikasi yang ada pada kampus Universitas Teknologi Digital Indonesia yakni aplikasi MyUTDI, yang digunakan oleh pihak kampus untuk memberikan informasi terkait perkuliahan serta informasi KTMV (Kartu Mahasiswa Virtual) dan QR parkir kampus juga tersedia di dalam aplikasi tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerimaan mahasiswa terhadap aplikasi yang diluncurkan kampus yakni aplikasi MyUTDI. Penelitian ini menggunakan metode Technology Acceptance Model (TAM) dengan melibatkan mahasiswa aktif pada kampus Universitas Teknologi Digital Indonesia. Data penelitian ini diperoleh melalui penyebaran kuesioner secara online yang memanfaatkan Google Formulir yang disebarkan kepada responden penelitian yang berguna untuk mengukur penerimaan aplikasi MyUTDI menggunakan lima variabel penilaian yakni Perceived Ease Of Use, Perceived Usefullness, Trust, Risk, dan Intention To Use. Hasil dari penelitian menggunakan metode TAM (Technology Acceptance Model) terhadap aplikasi MyUTDI Universitas Teknologi Digital Indonesia pada uji hipotesis yang digunakan pada penelitian ini dan mendapatkan hasil keluaran dari 23 instrumen pernyataan dinyatakan dalam penerimaan aplikasi MyUTDI Universitas Teknologi Digital Indonesia tidak memiliki presepsi kegunaan bagi para pengguna yang sebagian besarnya yakni mahasiswa aktif yang ada di kampus Universitas Teknologi Digital indonesia dikarenakan dari 23 isntrumen pernyataan hanya 2 pernyataan yang valid pada variabel Perceived Ease Of Use (POU) dan variabel Trust (T) pada pengujian Hipotesis yang dilakukan selama penelitian ini, sehingga pengujian ini menghasilkan hipotesis ditolak Kata Kunci: Aplikasi MyUTDI, Metode TAM, Penerimaan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Pulut Suryati, S.Kom,. M.Cs
Uncontrolled Keywords: Aplikasi MyUTDI, Metode TAM, Penerimaan
Subjects: A Karya Umum (General) > Ilmu Komputer (Computer Science) > Analisis Sistem
Divisions: Jenjang S1 > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Titis Pratiwi
Date Deposited: 01 Apr 2024 04:07
Last Modified: 01 Apr 2024 04:07
URI: http://eprints.utdi.ac.id/id/eprint/10344

Actions (login required)

View Item View Item