PENJUALAN TIKET PESAWAT TERBANG SECARA ONLINE BERBASIS DATABASE TERDISTRIBUSI

Aminuddin, Cakra - 055410253 (2010) PENJUALAN TIKET PESAWAT TERBANG SECARA ONLINE BERBASIS DATABASE TERDISTRIBUSI. Skripsi thesis, STMIK AKAKOM Yogyakarta.

[img] Text
Halaman depan Lengkap.rtf - Published Version

Download (13MB)
[img] Text
BabI.rtf - Published Version

Download (20kB)
[img] Text
BAB II.rtf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (32kB)
[img] Text
BAB III.rtf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (31MB)
[img] Text
BAB IV.rtf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (26MB)
[img] Text
BAB V.rtf - Published Version

Download (18kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.rtf - Published Version

Download (18kB)

Abstract

Sebuah perusahaan penerbangan akan sangat berusaha untuk selalu memaksimalkan layanan terhadap pelanggannya. Karena hal itu perusahaan akan selalu berusaha semaksimal mungkin memberikan layanan yang memuaskan terhadap pelanggannya. Hal ini termasuk didalamnya efektif dan efisiennya pelayanan terhadap pelanggan. Ketika sebuah perusahaan penerbangan masih menggunakan sistem dengan database terpusat, maka ada kemungkinan layanan terhadap pelanggan bisa terganggu. Dalam hal ini gangguan yang mungkin diakibatkan adalah lamanya dalam proses pelayanan pemesanan maupun pembelian sebuah tiket pesawat. Hal ini dikarenakan database terpusat diakses oleh beberapa anak perusahaan secara bersamaan, sehingga akan mengakibatkan lamanya proses transaksi. Aplikasi penjualan tiket pesawat terbang dengan menggunakan database terdistribusi, kelemahan terhadap database terpusat akan sedikit teratasi karena proses transaksi akan diproses terhadap database cabang yang kemudian data pada database cabang tersebut akan disinkronkan dengan database pusat, dengan kata lain beban transaksi akan lebih ringan karena transaksi diproses di database lokal bukan di database pusat. Aplikasi ini berjalan dengan baik dengan bahasa pemrograman Visual Basic 6.0 dan dengan database Mysql. Aplikasi ini masih jauh dari sempurna. Salah satu kelemahannya adalah aplikasi ini adalah belum memiliki perangkat bantu replikasi database. Sehingga akan mengakibatkan sedikit sedikit kesulitan dalam proses perawatan replikasi database tersebut. Kata kunci : Penjualan Tiket Pesawat Terbang, Database terdistibusi Replikasi Database.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Febri Nova Lenti, S.Si., M.T. Call Number : 1636 Ami p
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Penjualan Tiket Pesawat Terbang, Database terdistibusi Replikasi Database.
Subjects: A Karya Umum (General) > Ilmu Komputer (Computer Science) > Sistem Informasi
Divisions: Jenjang Strata Satu > Teknik Informatika (Informatic Engineering)
Depositing User: V Sudarmi
Date Deposited: 18 Mei 2016 03:29
Last Modified: 18 Mei 2016 03:29
URI: http://eprints.akakom.ac.id/id/eprint/963

Actions (login required)

View Item View Item