Wagito, - (2016) Analisis Perbandingan Kecepatan Download File Pada Berbagai Protokol Jaringan. In: Seminar Nasional SRITI 2016, 30 Juli 2016, STMIK AKAKOM Yogyakarta.
|
Text
_halJudulSriti.pdf - Published Version Download (324kB) | Preview |
|
|
Text
jurnal_analisis_protokol_04_sriti.pdf - Published Version Download (117kB) | Preview |
Abstract
Download file memerlukan koneksi terus-menerus yang berpotensi menghabiskan bandwidth jaringan. Hal ini dapat mengganggu aktivitas Internet lain. Oleh karena itu perlu ditentukan cara paling baik dalam melakukan download file. Pemilihan protokol jaringan paling cepat dalam melakukan download file menjadi sesuatu yang penting. Penelitian bertujuan untuk membandingkan kecepatan download file menggunakan bermacam-macam protokol jaringan. Download file dapat dilakukan menggunakan bermacam-macam protokol jaringan. Protokol jaringan yang biasa dipakai untuk download file adalah HTTP, HTTPS, FTP, SFTP, SCP dan TFTP. Masing-masing protokol jaringan punya perilaku yang berbeda dalam melakukan proses download file. Suatu protokol perlu proses login sebelum download, Protokol lain memerlukan proses enkripsi pada saat proses download. Secara keseluruhan, perilaku tersebut akan mempengaruhi kecepatan dalam melakukan proses download file. Protokol TFTP menunjukkan hasil kecepatan paling tinggi. Untuk protokol yang umum dipakai pada jaringan Internet, protokol SCP menunjukkan kecepatan download file paling tinggi.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | speed, download, protocol |
Subjects: | A Karya Umum (General) > Ilmu Komputer (Computer Science) > Jaringan (Networks) |
Divisions: | Prosiding (Proceedings) |
Depositing User: | Sri Wahyuni.,SIP. |
Date Deposited: | 13 Mar 2018 08:50 |
Last Modified: | 13 Mar 2018 08:50 |
URI: | http://eprints.akakom.ac.id/id/eprint/7441 |
Actions (login required)
View Item |