SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU DI SMA NEGERI 1 TALIWANG BERBASIS MULTIUSER

Rosihan, - 045610135 (2009) SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU DI SMA NEGERI 1 TALIWANG BERBASIS MULTIUSER. Skripsi thesis, STMIK AKAKOM Yogyakarta.

[img] Text
cover depan SKRIPSI.doc - Published Version

Download (55kB)
[img] Text
2.COVER_DEPAN2.doc - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
NASKAH.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
readme.txt - Published Version

Download (576B)
[img] Text
LISTING PROGRAM.doc - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (387kB)

Abstract

Saat ini teknologi komputerisasi telah mengalami perkembangan yang sangat pesat dan telah banyak dimanfaatkan oleh institusi-institusi baik itu institusi pemerintah maupun institusi swasta dalam hal proses pengolahan informasi. Berbagai jenis informasi dapat diolah dan disajikan lewat media komputerisasi ini. Dalam bidang pendidikan, komputer dapat digunakan untuk mengolah berbagai macam informasi, seperti pada saat Penerimaan Siswa Baru (PSB), yaitu dalam hal pengolahan data - data calon siswa baru yang mendaftar, dalam hal data – data itu akan diolah untuk selanjutnya diseleksi. Karya tulis ini bertujuan untuk membangun suatu aplikasi beserta perancangan dari Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru (PSB) di Sekolah Menegah Atas Negeri (SMAN) 1 Kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat berbasis Multiuser. Pengembangan sistem ini meliputi informasi Kelulusan Siswa baik itu siswa diterima ataupun tidak diterima , Informasi Pembayaran Siswa, Informasi registrasi Siswa, Informasi Standar Penerimaan per tahun baik itu standar nilai penerimaan, quota penerimaan siswa, quota cadangan di Sekolah Menegah Atas Negeri (SMAN) 1 kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat . Pembuatan aplikasi web ini menggunakan beberapa perangkat lunak pendukung seperti Internet Explorer sebagai web browser, Macromedia Dreamweaver MX sebagai editor, bahasa pemrograman PHP untuk mengendalikan database MySQL serta Apache sebagai web server. Aplikasi Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru (PSB) di Sekolah Menegah Atas Negeri (SMAN) 1 Kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat berbasis Multiuser memerlukan algoritma yang tepat sehingga diharapkan dapat memberikan informasi yang berguna bagi para calon siswa baru di SMA Negeri 1 Taliwang. Dengan adanya Aplikasi Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru (PSB) di Sekolah Menegah Atas Negeri (SMAN) 1 Kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat berbasis Multiuser, diharapkan dapat mempermudah pengolahan dan penyimpanan data dari Penerimaan Siswa Baru di SMA Negeri 1 Taliwang. Kata Kunci : Kecamatan Taliwang, MySQL, Penerimaan Siswa Baru, PHP,.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Al. Agus Subagyo, S.E., M.Si. Call Number : 470 Ros s
Uncontrolled Keywords: Kecamatan Taliwang, MySQL, Penerimaan Siswa Baru, PHP,.
Subjects: A Karya Umum (General) > Ilmu Komputer (Computer Science) > Sistem Informasi
Divisions: Jenjang Strata Satu > Sistem Informasi (Information System)
Depositing User: Mr. Andi Setyanto
Date Deposited: 24 Jan 2017 09:15
Last Modified: 24 Jan 2017 09:15
URI: http://eprints.akakom.ac.id/id/eprint/3392

Actions (login required)

View Item View Item